VII_Standard Toolbar


Ikon-ikon pada standard toolbar berfungsi sebagai perintah-perintah yang sering di lakukan berlaku standard an ada kesamaan ikon pada perangkat lunak yang lain. Adapun fungsi ikon-ikon tersebut terdiri atas :

Ikon
Nama Perintah
Fungsi Perintah

New
Perintah untuk membuat dokumen baru.

Open
Perintah untuk mebuka file.

Save
Perintah untuk menyimpan file.

E-mail
Perintah untuk menentukan ijn akses dokumen.

Print
Perintah untuk membuat e-mail.

Print Preview
Perintah untuk mencetak dokumen.

Spelling and grammer
Perintah untuk mengecek ejaan.

Research
Perintah untuk mencari dokuen tertentu.

Cut
Perintah untuk memotong objek ke dalam clipboard.

Copy
Perintah untuk mencetak dokumen.

Paste
Perintah untuk memunculkna objek dari clipboard.

Format Painter
Perintah untuk memformat naskah dengan fasilitas painter

 Undo Typing
Perintah untuk membatalkan perintah terakhir.

Redo Clear
Perintah untuk membatalkan undo typing.

Insert Hyperlink
Perintah untuk menyipkan dan memperbaiki hyperlink.

Tables and Borders
Perintah untuk memberi format pada table dengan memubculkan toolbar pada tables and border.

Insert Table
Perintah untuk menyipkan table.

Insert Microft Excel Worksheet
Perintah untuk menyisipkan lembar kerja Excel.

Columns
Perintah untuk membuat efek kolom Koran.

Drawing
Perintah untuk menampilakan toolbar drawing.

Document Map
Perintah untuk mengaktifkan dan menonaktifkan peta dokumen.

Show/ Hide
Perintah untuk memperbesar dan memperkeciltampilan. Mengaktifkan dan menonaktifkan karakter-karakter yang tersembunyi.

Zoom
Perintah untuk memperbesar dan memperkeciltampilan.

Microsoft Office Word Help
. Perintah untuk menampilkan menu Help.

Read
Perintah untuk menampilkan secara Reading Layout.

0 komentar:

Posting Komentar